Jumat, 15 Agustus 2014

Liburan Di Bunakan

Taman Nasional Laut Bunaken pertama kali ditemukan oleh komunitas para penyelam dengan mencoba ekspedisi di laut Bunaken pada tahun 1975. Selain laut Pantai Bunaken juga sanagt cantik untuk berlibur dengan Pasir Putih satu rangkaian pantai indah. Banyak tempat wisata di Setiap untuk berlibur dengan nyaman bersama keluarga dengn keunikan yang berbeda. Pantai Pasir Putih menjadi tempat liburan murah di dibandingkan tempat wisata lainnya.

 Pantai menjadi salah satu lokasi liburan yng mudah diakses menggunakan berbagai macam kendaraan. Selain itu pantai juga bisa di lalui dengan berjalan kaki, tanpa mesti menggunakan angkutan umum bisa naik sepeda pula. Menurut situs resmi pemerintah Bunaken, Penduduk pertama kali yang mendiami pulau Bunaken berasal dari migrasi kerajaan Bowontehu di Manado Tua yang didirikan tahun 1400, yang wilayahnya meliputi pesisir utara semenanjung Minahasa, Mantehage, Naen, Talise, pulau Bunaken, Siladen,  pulau Bangka dan Gangga.Dalam perkembangan selanjutnya, kata “Wunakeng” diubah menjadi Bunaken, yang disingkat dari kata “Pamunakeng” yang artinya tempat mendarat.Kini bunaken menjadi tujuan wisata terpopuler Di Indonesia menyai Pulau Bali dan Lombok.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar